Jumlah Mitra/Organisasi Masyarakat dalam Pengelolaan dan Perlindungan Lingkungan Hidup

Tujuan Pengumpulan Data:

Untuk mengetahui Jumlah Mitra/Organisasi Masyarakat dalam Pengelolaan dan Perlindungan Lingkungan Hidup

Indikator:

Jumlah Mitra/Organisasi Masyarakat dalam Pengelolaan dan Perlindungan Lingkungan Hidup

Variabel:

Organisasi dalam pengelolalaan dan Perlindungan LH

No Konsep Definisi Klasifikasi Ukuran Satuan Dasar Rujukan
1 Organisasi Masyarakat dalam Pengelolaan dan Perlindungan Lingkungan Hidup adalah organisasi yang bekerja melindungi, menganalisis, dan memantau perubahan lingkungan terhadap penyalahgunaan atau degradasi. Dalam kaidah ini, lingkungan mungkin merujuk pada lingkungan biofisik, lingkungan hidup, atau lingkungan buatan. Klasifikasi berdasarkan analisis atau sesuai kebutuhan Jumlah Organisasi UU Nomor 32 Tahun 2009