Jumlah Kelompok Bina Keluarga Balita (BKB), Bina Keluarga Remaja (BKR), dan Bina Keluarga Lansia (BKL).

Tujuan Pengumpulan Data:

Untuk mengetahui Jumlah Kelompok Bina Keluarga Balita (BKB), Bina Keluarga Remaja (BKR), dan Bina Keluarga Lansia (BKL).

Indikator:

Jumlah Kelompok Bina Keluarga Balita (BKB), Bina Keluarga Remaja (BKR), dan Bina Keluarga Lansia (BKL).

Variabel:

Bina Keluarga Balita (BKB), Bina Keluarga Remaja (BKR), dan Bina Keluarga Lansia (BKL).

No Konsep Definisi Klasifikasi Ukuran Satuan Dasar Rujukan
1 Bina Keluarga Balita (BKB) adalah kegiatan khusus yang mengelola tentang pembinaan tumbuh kembang anak melalui pola asuh yang benar berdasarkan kelompok umur yang dilakukan oleh sejumlah kader, BKB ini merupakan upaya peningkatan pengetahuan, ketrampilan dan kesadaran ibu serta anggota keluarga lain dalam membina tumbuh kembang balitanya. Klasifikasi berdasarkan analisis atau sesuai kebutuhan Jumlah Kelompok PP Nomor 87 Tahun 2014
2 Bina Keluarga Remaja (BKR) merupakan wadah yang tepat untuk melaksanakan bimbingan, pembinaan, dan memberikan pengetahuan kepada keluarga yang mempunyai remaja berusia 10 – 24 tahun. Klasifikasi berdasarkan analisis atau sesuai kebutuhan Jumlah Kelompok PP Nomor 87 Tahun 2014
3 Bina Keluarga Lansia (BKL) merupakan suatu kegiatan yang dilakukan secara berkelompok dengan tujuan meningkatkan pengetahuan serta keterampilan bagi keluarga yang mempunyai orang tua atau lanjut usia. Klasifikasi berdasarkan analisis atau sesuai kebutuhan Jumlah Kelompok PP Nomor 87 Tahun 2014